Informatika dan Pembelajarannya

 Informatika dan Pembelajarannya

Amira Nabila Kalyani 8E

Informatika adalah bidang ilmu mengenai studi, perancangan, dan pembuatan sistem komputasi, serta prinsip-prinsip yang menjadi dasar perancangan tersebut. Komputasi adalah ilmu yang berkaitan dengan pemodelan matematika dan penggunaan komputer untuk menyelesaikan masalah-masalah sains. Istilah informatika sepadan dengan istilah dalam bahasa Inggris informatics, computing, atau computer science.

Kita untuk belajar informatika supaya kita cerdas dan bijak dalam menggunakan teknologi, karena saat ini teknologi memainkan peran penting dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa ilmu komputer harus dipelajari oleh setiap orang. Lebih proaktif, inovatif dan kreatif untuk melakukan sesuatu di dunia digital, setiap aktivitas kami menjadi lebih efisien dan efektif. 

Tapi informatika bukan hanya berpikir secara logika atau belajar ilmu komputer, logika yang dipelajari di informatika bisa digunakan untuk menyelasaikan masalah sehari-hari. Di informatika kita juga diajarkan cara membuat game di scratch dan mengembangkan kreativitas untuk berkarya.



Ini adalah game yang saya buat di scratch saat kelas 7. Saat membuat program ini kita diajarkan untuk berfikir secara kreatif. 



Link to the game –––> Many apples, and a single ball and nut.



Comments

Popular posts from this blog

Rangkuman TIK Bab 1 Jaringan Komputer by Amira N Kalyani (8E/04)

Liputan Acara Digilabs

Bab 7 Algoritme dan Pemrograman